Friday, 28 September 2018

INSTRUMEN YANG DIPERDAGANGKAN DI PASAR MODAL INDONESIA



1.       Efek bersifat ekuitas (contohnya Saham)
2.       Efek bersifat utang (cotohnya Obligasi)
3.       Produk derivatif (contohnya Waran, Right, Option)
4.       Produk reksa dana (mutual fund)
5.       Produk pasar modal syariah

Sumber

Hariyani Iswi, S. D. (2013). Buku Pintar Pasar Uang dan Pasar Valas. Jakarta: Gramedia.



No comments:

Post a Comment